Posts

(MATERI TEKNIK MESIN) SIFAT-SIFAT BAHAN LOGAM DAN NON LOGAM

PERSAMAAN DAN PERBEDAAN ANTARA LOGAMDAN NON-LOGAM LOGAM Kuat Lunak Dan Ulet Bereaksi dengan oksigen untuk membentuk oksida dasar Nyaring Titik leleh dan titik didih tinggi Kondukor Listrik Yang Baik Konduktor panas yang baik Mengkilap saat dipoles Saat mereka membentuk ion, ionnya positif Mempunyai Kepadatan Yang tinggi NON-LOGAM Rapuh Jika dibandingkan dengan bahan logam Bereaksi dengan oksigen untuk membentuk AsamOksida Suara kusam saat dipukul dengan palu Titik Leleh dan didih sangat lemah Konduktor listrik yang buruk Konduktor panas yang buruk Kusam Ketika mereka membentuk ion, ion bersifat negatif - kecuali hidrogen yang membentuk ion positif, H +. Mempunyai kepadatan yang sangat rendah BERIKUT PERBEDAAN DAN PERSAMAAN DARI LOGAM DAN NON-LOGAM

(MATERI TEKNIK MESIN ) JENIS DAN FUNGSI ALAT-ALAT PERKAKAS BENGKEL TEKNIK MEKANIK OTOMOTIF/MESIN/PEMESINAN

Image
JENIS DAN FUNGSI ALAT-ALAT PERKAKAS BENGKEL TEKNIK MEKANIK OTOMOTIF/MESIN/PEMESINAN A . JENIS PERKAKAS TANGAN TEKNIK MESIN Add caption          Perkakas tangan adalah alat untuk menunjang pekerjaan yang berhubungan dengan pemahatan atau pengerokan, diantaranya: 1.      Ragum 2.      Kikir 3.      Pahat 4.      Palu 5.      Obeng 6.      Kunci 7.      Sekrap Tangan 8.      Gergaji Tangan B. FUNGSI BERBAGAI MACAM PERKAKAS TANGAN 1. RAGUM          Ragum adalah suatu alat penjepit untuk menjepit benda kerja yang akan dikikir,dipahat,digergaji,ditap,diseney,dan lain-lain.           Dengan memutar tangkai ( handle ) ragum, maka mulut ragum akan menjepit atau membuka benda kerja yang dikerjakan. Bibir dari mulut ragum harus dijaga baik-baik, jangan sampai rusak akibat terpahat,tekikir, dan sebagainya.            Bila menggunakan ragum, letakkanlah alat perkakas yang kebetulan tidak dipergunakan di waktu bekerja, diatas meja disebelah kiri dan kana